UPAYA PENINGKATAN KINERJA GURU MELALUI PELATIHAN MENGGUNAKAN METODE GAMBAR PIKIRAN PLUS UNTUK MENINGKATKAN PROSES BELAJAR MENGAJAR DI SD INKLUSIF

DOI: https://doi.org/10.31800/jtp.kw.v1n2.p106--121

Ida Yuastutik(1*)
(1) Dinas Pendidikan Kota Malang
(*) Corresponding Author

Abstract viewed : 1789 | PDF downloaded : 206

Abstract

This research focus on the implementation of mental imagery plus method in the teaching and learning in Inclusive schools. It has a purpose to know whether the method given to the teachers can improve the teachers performance so that the learning achievement of the students increased. In the second cycle the evidence shows that the method increases the teachers performance and students achievement. It was proven by the criteria of success of four aspects were reached.

 

Abstrak

Penelitian ini difokuskan pada penerapan pelatihan metode pembelajaran Gambar Pikiran Plus untuk guru pada pembelajaran di SD Inklusi yang bertujuan untuk mengetahui apakah pelatihan metode Gambar Pikiran Plus yang diberikan kepada guru dapat meningkatkan kinerja guru dalam mengatasi hambatan verbal yang dialami siswa tunarungu, autis dan tunagrahita sehingga prestasi belajar siswa meningkat. Pada siklus II diketahui bahwa pelatihan penggunaan metode Gambar Pikiran Plus terhadap guru dapat meningkatkan kualitas mengajar guru dan meningkatkan prestasi siswa. Hal ini dibuktikan dengan tercapainya keempat kriteria keberhasilan yang didukung hasil observasi terhadap kinerja guru dan perolehan prestasi belajar siswa.

Keywords

teacher performance; training; mental imagery plus method; teaching and learning process; Kinerja Guru; Pelatihan; Metode Gambar Pikiran Plus; Proses Belajar Mengajar
--

Full Text:

PDF ***

References

A. Barbara. 1995. The Bilingual Research Journal: ESL Aplication For Deaf. Galaudet College

Abdurahman, S.1994. Pendidikan Luar Biasa Umum. Jakarta: Depdiknas

A. Kolb, D. 1984. Experiantial Learning. New Jersey: Prentice Hall

Astuti, Idayu. 2012.Mengelola Pusat Terapi Autisme. Malang: UM Press

Astuti, Idayu. 2006. Meningkatkan Kualitas Pemahaman Verbal Siswa Tunarungu Melalui Metode Gambar Pikiran Plus di SDLB/B Idayu. Malang:PTK

Benja eld, John G. 1997. Cognition: Cognitive Psychology. New Jersey: Prentice Hall

Cartwright. 1984. Exceptional Children. USA: Wardworth Inc.

Davis, G.A.& Thomas, M.A. 1989. Effective School and Effective Teacher. Boston: Ally & Bacon

Depdiknas. 2004. Mengelola Kelas Inklusif Dengan Pembelajaran Ramah Anak. Jakarta: Dir PSLB

Depdiknas. 2006. Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar SDLB Tunarungu. Jakarta

DePo er, B. 2005. Quantum Teaching. Bandung: Kaifa

Gagne, Robert M. 1977. The Conditions of Learning, New York: Holt, Rineheart and Winston

Gardner, H. 1993. Frame of Mind: The Teory of Multiple Intelegences.

Heward & Orlansky. 1984. Exceptional Children. London: A Bell & Howell Company

Kirk, S.A. 1972. Educating Exception Children. Boston: H Mi in

Mc., B.Lain & Pennuci, A. 2002. Washington School For Deaf: Model Of Education. Washington State Institute For Public Policy: pdf

Paivio, A (1971). Imagery and Verbal Processes. New York: Holt, Rinehart, and Winston.

Pemanarian, Tati. 1985. Ortopedagogik Tunarungu. Jakarta: Depdiknas

Putera, Alam. .2013. Increasing Interaction, Communication and Speaking Ability Using CVAC Method In English Lesson. Thesis.

Suharjono. 2011. Penelitian Tindakan Sekolah. Malang: Cakrawala Indonesia.

Tarmansyah. 2007. Inklusi: Pendidikan untuk Semua. Jakarta: Rajawali

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 1970 Ida Yuastutik

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.


 

Kwangsan Indexed By

Sinta 2 (S2) Google Scholar ISJD Neliti Indonesia One SearchCrossref base-searchGarda Rujukan DigitalPKP IndexRoad # # # # # citefactor # # # # # # Zotero

Kwangsan: Jurnal Teknologi Pendidikan diterbitkan oleh Balai Besar Guru Penggerak (BBGP) Prov. Jawa Timur.
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan

Alamat Redaksi:
Jl. Mangkurejo, Ds. Kwangsan, Sedati - Sidoarjo.
Telp 0318911373 Fax. 0318911392
Email: jurnal.kwangsan@kemdikbud.go.id & jurnalkwangsan@dikbud.belajar.id

 

web statistics View My Stats